Jangan Beri Madu pada Anak Usia Bawah Satu Tahun, Ternyata Ini Bahayanya
Madu dikenal kaya akan manfaat dan menyehatkan sehingga tidak jarang sebagian orang memasukkan masuk ke dalam sajian makanan atau minuman. Namun, perlu diingat, jangan pernah memberi madu pada anak yang baru berusia di bawah satu tahun. Hal ini diungkapkan oleh Anggota Unit Kerja Koordinasi (UKK) Nutrisi dan Penyakit Metabolik IDAI, dr Yoga Devaera SpA(K) Ternyata […]
Continue Reading